Terwujudnya ketersediaan peralatan/mesin yang bermutu, berdaya saing murah dan terjangkau serta terjaminnya Mutu Hasil Perkebunan dalam rangka mendukung sistem dan usaha agribisnis berbagai potensi sumberdaya daerah secara berkelanjutan untuk sebesar-besarnya kesejahteraan masyarakat.
Untuk terwujudnya visi tersebut ditetapkan misi sebagai berikut :
- Mengamankan, memantapkan dan menjamin keberadaan aset pemerintah berupa Peralatan dan Mesin Perkebunan serta Sarana Prasarana Balai;
- Mengelola Bengkel Alat Mesin dalam rangka memenuhi ketersediaan alat dan mesin perkebunan bagi masyarakat dan pengawasan mutu hasil perkebunan;
- Menangani Produksi, alat mesin perkebunan dan pemasarannya secara professional berbasis teknologi tepat guna secara profesional, transparan dan berdaya saing tinggi;
- Menjalin kerjasama usaha dibidang desain dan rekayasa alat mesin perkebunan dengan pihak lain;
- Membangun kerjasama dengan pihak terkait dibidang Pengawasan Pengujian Mutu Hasil Perkebunan;
- Mewujudkan perolehan dan konstribusi Pendapatan Asli Daerah bagi setiap operasional tugas dan fungsi;
- Menyelenggarakan ketatausahaan dan pengelolaan rumah tangga Balai yang bertanggung jawab.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar